Senin, 11 Oktober 2010

jangkung reges

 

Pada masyarakat luas penyebutan dapur keris jangkung, biasanya berlaku untuk keris-keris yang berluk tiga.


Keris jangkung ini diperoleh dalam keadaan atau kondisi yang sangat mengenaskan.hal ini dengan melihat karat keris ini,dan ditambah dengan ketipisan bilah. sebenarnya andaikata keris ini masih terawat tentu keris jangkung ini termasuk keris yang istimewa.bayangkan dengan ketipisannya keris ini mampu bertahan hingga sekarang.
keris ini memakai kayu dari pohon asam jawa sebagai warangka,dan model gayaman jogja sebai bentuknya. sedangkan gandar keris mamakai kayu filisium. untuk deder/ukir/handle/hilt menggunakan kayu cendana wangi,dengan harapan memperoleh harumnya daya keris jangkung ini.mendak model jogja baru dari bahan tembaga.

Gambar-gambar keris (kris pictures) sebelum proses pewarangan:




Gambar-gambar keris (kris pictures) setelah diwarangi:
 keris ini setelah dilakukan pembersihan dan pewarangn ternyata patah...ini dikarenakan kondisi keris yang sudah teramat tipis dan korosi.


 jika anda berminat silakan hub kontak, price: Rp268.000,00.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar